Beberapa penyebab pemanasan global dan cara sederhana untuk mencegahnya

Dampak dampak dari pemanasan global atau yang biasa kita kenal dengan global warming pastinya akan semakin parah apabila hal tersebut dibiarkan begitu saja maka perubahan iklim yang terjadi bisa mengancam semua kehidupan di bumi ini termasuk juga manusia maka dari itu Anda harus mengetahui terlebih dahulu penyebab dari global warming ini yang mungkin tidak akan Anda sadari

Pemanasan global merupakan salah satu fenomena dari perubahan iklim secara drastis yang disebabkan oleh kenaikan suhu rata-rata yang ada di bagian atmosfer laut dan juga daratan dimana nantinya kondisi tersebut bisa membuat lapisan ozon bumi semakin menipis

Dengan menipiskan lapisan ozon yang ada di bagian permukaan bumi bisa mempengaruhi perubahan cuaca sumber air dan juga udara disana sangat penting untuk menjalani kehidupan manusia dan bukan hanya itu saja pemanasan global juga bisa meningkatkan beberapa resiko masalah kesehatan seperti infeksi saluran pernafasan wabah penyakit dan juga alergi

Lalu di bawah ini adalah beberapa penyebab dari pemanasan global yang harus anda ketahui

Penebangan hutan
Setiap tahunnya kegiatan penebangan hutan pastinya akan terjadi di beberapa belahan dunia agar bisa memenuhi kebutuhan komersil tapi dapat memproduksi kayu untuk beberapa bahan bakar untuk membuat kertas dan juga mebel ataupun dengan tujuan bisa membuka lahan pertanian ataupun Perumahan dan industri di mana dari kegiatan tersebut pastinya akan membuat kenaikan suhu rata-rata secara signifikan di daerah tersebut dan akan melepaskan banyak sekali karbondioksida ke udara dan menjadi polusi udara

Emisi gas dan bahan bakar kendaraan
Lalu emisi gas buangan yang disebabkan oleh pembakaran kendaraan bermotor juga merupakan salah satu penyebab utama dari pemanasan global terjadi di mana Sejumlah gas rumah kaca yang nantinya semakin lama akan merusak kualitas udara air dan juga tanah di mana sudah lebih dari 90% transportasi yang digunakan sampai sekarang ini mulai transportasi darat udara atau air akan memiliki bahan utama yaitu Petroleum seperti bensin maupun diesel yang bisa membuat polusi udara dan memperburuk global warming