Kini sangat banyak resep makanan yang dapat kamu olah dirumah , atau juga jika kamu ingin mengolah makanan yang lezat dari bahan tahu , tahu juga sangat mudah ditemukan , dan kamu juga dapat mengolahnya menjadi beberapa makanan yang sangat lezat dan sangat cocok untuk dijadikan menu buka puasa atau juga sahur seperti berikut ini
- Resep tahu goreng asam pedas
Tahu adalah salah satu makanan yang sangat mudah untuk di goreng atau di masak , tetapi akan berbeda jika kamu mengolah tahu dengan memberikan bumbu saus pedas , maka tahu akan semakin lezat dan sangat cocok jika ditambahkan kemenu buka puasa kamu yang akan mengunggah selera makan kamu
- Tahu gulai
Tahu mungkin sangat banyak orang memasaknya menjadi tahu balado , atau juga sering digoreng dengan begitu saja , tetapi yang perlu kamu coba adalah membuat tahu gulai , dikarenakan jika tahu dimasak gulai maka akan lebih mengunggah selera makan kamu , dan juga sangat cocok jika dijadikan menu buka puasa atau juga sahur
- Tahu semur kecap pedas
Tahu semur adalah salah satu tahu yang di masak dengan bumbu semur yang sudah dihaluskan dan diberikan sedikit kecap dan juga sedikit cabai agar semur akan terasa sedikit pedas , jadi jika kamu bosen memakan tahu goreng , kamu dapat mengolahnya menjadi tahu semur kecap pedas
- Sup tahu
Tahu juga dapat kamu masak menjadi sup yang sangat lezat , cara untuk membuat sup tahu juga sangat mudah saja , kamu hanya cukup menyiapkan panci yang diisi dengan air , dan didihkan air , masukan tahu , sedikit daging dan juga kamu bisa menambahkan sedikit wortel kedalamnya , masak hingga matang dan setelah itu siap disajikan disaat sedang berbuka puasa
- Sapo tahu
Tahu juga dapat kamu masak menjadi makanan lezat dan bergizi , seperti sapo tahu , sapo tahu yang dimasak dengan mencampurkan sayuran hijau , bakso, dan juga udang atau bahan lainnya yang sesuai dengan selera kamu , sapo tahu juga sangat cocok dijadikan menu makanan buka puasamu atau juga menu sahur
- Tahu balado
Mungkin sangat banyak orang menyukai tahu balado , tahu balado juga dapat dijadikan salah satu menu makanan buka puasamu , dikarenakan tahu baladi yang memiliki tekstur yang sangat lezat yang dapat mengunggah seleram makanan kamu